Ria Norsan Ajak Warga Kalbar Berpuasa di Bulan Ramadan Secara Sederhana
Hello! – Gubernur Kalimantan Barat, Ria Norsan mengajak warga Kalbar untuk berpuasa di bulan Ramadan secara sederhana. Ajakan ini disampaikannya saat ditemui usai prosesi penyambutan kedatangan Gubernur dan Wakil Gubernur Kalbar di Bandara Supadio Pontianak pada Minggu, 2 Maret 2025.