Bareskrim Dalami Temuan Kemendag soal Beras 5 Kg Disunat Jadi 4 Kg



“Setiap tahun ketika Ramadan dan menjelang Lebaran. Kemudian Natal, tahun baru kebutuhan akan bahan pangan ini meningkat sehingga potensi terjadinya penyimpangan-penyimpangan baik dalam takaran ukuran harga ini selalu terjadi, dari satgas pangan pusat maupun daerah mendeteksi itu, melaksanakan penyelidikan terhadap semua produk pangan. Khususnya yang bahan pokok, potensi-potensi terjadinya penyimpangan seperti tadi, baik takaran ukuran maupun kualitas,” jelasnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *