Napoli membawa pulang tiga poin saat bertandang ke markas Monza pada laga lanjutan Liga Italia 2024/25. Foto: Piero CRUCIATTI / AFPLaga yang digelar di Stadion Brianteo, Monza, Italia, Sabtu (19/4) malam WIB, Napoli menang tipis 1-0. Foto: Piero CRUCIATTI / AFPSatu gol kemenangan pasukan Antonio Conte dicetak oleh sundulan Scott McTominay di menit ke-72. Foto: Piero CRUCIATTI / AFPKemenangan ini membikin Napoli memiliki 71 poin, sama dengan Inter Milan yang berada di puncak klasemen. Foto: Piero CRUCIATTI / AFPSementara Monza masih tertahan di zona degradasi dengan 15 poin. Foto: Piero CRUCIATTI / AFPFoto: Piero CRUCIATTI / AFP
Napoli membawa pulang tiga poin saat bertandang ke markas Monza pada laga lanjutan Liga Italia 2024/25. Laga yang digelar di Stadion Brianteo, Monza, Italia, Sabtu (19/4) malam WIB, Napoli menang tipis 1-0.
Satu gol kemenangan pasukan Antonio Conte dicetak oleh sundulan Scott McTominay di menit ke-72.
Kemenangan ini membikin Napoli memiliki 71 poin, sama dengan Inter Milan yang berada di puncak klasemen. Sementara Monza masih tertahan di zona degradasi dengan 15 poin.
Selebrasi pemain Napoli Scott McTominay usai mencetak gol ke gawang Monza pada pertandingan Liga Italia di Stadion Brianteo, Monza, Italia, Sabtu (19/4/2025). Foto: Piero CRUCIATTI / AFP