Gubernur Sumsel Janji Bakal Revisi Nilai UMSP 2025
“Saya sudah mendengar aspirasi yang disampaikan oleh buruh dalam aksi Might Day ini. Dari sembilan sektor yang diusulkan, baru tiga yang ditetapkan. Saya pastikan enam sektor tambahan akan segera saya tanda tangani dan dituangkan dalam peraturan gubernur,” tegas Deru saat menemui massa aksi di depan DPRD Sumsel, Kamis (1/5/2025).